Umum

Anggota KPU Kota Samarinda Yustiani Menjadi Narasumber Pada Kegiatan Sosialisasi Peran Organisasi Kemasyarakatan (ORMAS) Dalam Mensukseskan Pilkada Serentak Tahun 2024

Hai #TemanPemilih,
Anggota KPU Kota Samarinda Yustiani menjadi Narasumber pada Kegiatan Sosialisasi Peran Organisasi Kemasyarakatan (ORMAS) Dalam Mensukseskan Pilkada Serentak Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Kesbangpol Kota Samarinda, Rabu (05/06/2024) di D' Bagios cafe jalan Basuki Rahmat Samarinda.

Turut hadir sebagai narasumber dalam acara, Kepala Badan Kesbangpol Kota Samarinda, Sucipto, S.Pd.,M.Si. Ketua TWAP Samarinda, Saparuddin, S.Sos.dan Polresta Samarinda AKP. Danovan.

#KPUMelayani
#PemiluSerentak2024

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Telah dilihat 699 kali