Anggota KPU Kota Samarinda Nina Mawaddah Hadir Sebagai Saksi Pada Sidang Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU)
Hai #TemanPemilih, Anggota KPU Kota Samarinda Nina Mawaddah hadir sebagai saksi pada Sidang Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Anggota DPR RI, DPD, DPRD Provinsi, DPRD Kabupaten/Kota Tahun 2024 dengan agenda Mendengarkan Keterangan Saksi/Ahli, Memeriksa dan Mengesahkan Alat Bukti Tambahan di Ruang Sidang MK, Jakarta, Kamis (30/5/2024).
Sidang termasuk ke dalam Panel 2 untuk perkara di wilayah Provinsi DI Yogyakarta, Kalimantan Timur dan Jawa Timur.
Bagikan:
Telah dilihat 690 kali